“Yang pasti saya bersyukur acara hari ini khidmat, semoga tercapai doanya tentunya untuk Aurel, besera jabang bayi, alhamdulillah. Karena saya sama Mimi tuh kan dari remaja banget sudah sahabatan. Jadi ini sudah kayak anak sendiri Lolly itu,” ujar pemilik album Keajaiban.
“Saya sudah kenal mereka semua dari dulu. Mungkin dari sebelum kamu lahir, karena umur saya ha ha ha,” Reza Artamevia mengakhiri. Hingga kini, Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar belum mengklarifikasi kabar keduanya pacaran.
+ There are no comments
Add yours